CV. Lautan Intan Salurkan Bantuan Onggok bagi Masyarakat Sekitar Pabrik
Pada tanggal 19 Januari 2026, CV. Lautan Intan telah melaksanakan kegiatan pembagian onggok secara gratis kepada warga di sekitar area pabrik. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen perusahaan dalam menjaga hubungan baik dengan masyarakat serta mendukung kebutuhan pakan ternak dan pertanian lokal.
Semoga bantuan ini dapat bermanfaat bagi para penerima. Terima kasih atas dukungan masyarakat yang terus mendampingi operasional kami hingga saat ini.

